TATA TERTIB MAHASISWA STAI AN-NADWAH KUALA TUNGKAL

By admin web STAI An-Nadwah 18 Jun 2021, 10:10:17 WIB Informasi Akademik
TATA TERTIB MAHASISWA STAI AN-NADWAH KUALA TUNGKAL

TATA TERTIB MAHASISWA

STAI AN-NADWAH KUALA TUNGKAL

  1. DILARANG MEMAKAI PAKAIAN DINAS INSTANSI LEMBAGA LAINNYA.
  2. DILARANG KAOS OBLONG DAN PAKAIAN YANG BERGAMBAR TIDAK SOPAN.
  3. DILARANG MEMAKAI PAKAIAN LEVIS, JEANS DAN SEJENISNYA
  4. DILARANG MEMAKAI SENDAL DAN SEJENISNYA.
  5. DILARANG UNTUK PRIA MAMAKAI KALUNG, GELANG ANTING-ANTING DAN BERAMBUT GONDRONG.
  6. DILARANG UNTUK WANITA MAMAKAI CELANA KULOT, PENSIL BERPAKAIAN KETAT DAN PAKAIAN YANG DAPAT MEMPERLIHATKAN LEKUK TUBUH /AURAT, DILARANG BERPAKAIAN BERBAYANG TEMBUS PANDANG/TIPIS.

PATUHILAH DAN TA'ATILAH

TATA TERTIB INI BERDASARKAN:

  1. KEPUTUSAN DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM NOMOR: S.DJ.I/255/2007 TENTANG TATA TERTIB  MAHASISWA PTAI BAB IV PASAL 5 AYAT (1).
  2. KEPUTUSAN KETUA STAI AN-NADWAH NO. 1 TAHUN 2009 PASAL 7 TENTANG TATA TERTIB MAHASISWA.

CATATAN:

JIKA TERDAPAT PELANGGARAN TERHADAP TATA TERTIB INI MAKA PIHAK KAMPUS TIDAK AKAN MELAYANI SEGALA URUSAN DAN KEGIATAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN ADMINSTRASI AKADEMIK DAN PERKULIAHAN.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment